Orang kuat menunjukkan kekuasaan. Orang bijak membuat orang lain menyerahkan kekuasaan tanpa sadar