Turnamen Basket Kamerun Agustusan

1 year ago

Turnamen Basket antar warga di Jalan Patuha Utara 2 Kayuringin Jaya - Kota Bekasi memperingati HUT RI ke 78 berlangsung sangat meriah dan damai. Prinsip terpenting nya bukan mencari siapa yang menang, namun untuk keakraban dan kerukunan. Kamerun, Kalah Menang Rukun.

#TurnamenBasket #LombaAgustusan #Kamerun

Loading comments...