Toleransi Umat Kristen Meriahkan Malam Takbiran di Depan Gereja Silo

1 year ago
1

VIVA - Media sosial disejukkan unggahan video yang memperlihatkan toleransi tinggi antar umat beragama. Sekelompok pemuda Kristen ikut dalam kemeriahan malam takbiran menyambut Hari Raya Idulfitri 1444 H bersama pemeluk agama Islam. Bahkan pemandangan itu terjadi di depan Gereja Silo, Maluku. (RP-DRP-RN) #VIVAnewsdaily

Baca berita terbaru, terkini dan terpopuler disini https://www.viva.co.id/

Loading comments...