CARA MEMBUAT PIZZA • PIZZA HOMEMADE ANTI GAGAL

2 years ago
9

CARA MEMBUAT PIZZA • PIZZA HOMEMADE ANTI GAGAL

cara membuat pizza, cara membuat pizza homemade, resep pizza anti gagal, asmr cooking
.
halo semua, di vidio kali ini saya akan membuat pizza homemade dengan resep paling mudah dan dijamin anti gagal ya,
untuk cara pembuatan pizza teman-teman semua bisa langsung lihat pada vidio
.
bahan pizza:
200 gram terigu (protein sedang)
1 sdt (3 gram) ragi instant
1/2 sdt garam
1 sdt gula pasir
120 ml air es
3 sdm minyak sayur
.
bahan topping:
sosis sapi
cabe merah
cabe hijau
bawang bombay
oregano secukupnya
keju mozarella
saos la fonte (bolognese)
saus sambal
.
jika teman-teman suka dengan vidio kali ini, jangan lupa untuk dukung.
dengan cara klik tombol subscribe dan nyalakan tombol loncengnya, jangan lupa share vidio ini di soosial media kalian ya,
agar vidio ini bermanfaat untuk banyak orang

Loading comments...